Rabu, 02 April 2014

TIPS MERAWAT DAN MENGOPTIMASI KERJA KOMPUTER

TIPS MERAWAT DAN MENGOPTIMASI KERJA KOMPUTER

Tahapan tips merawat dan mengoptimasi PS dapat dilakukan sebagai berikut :

1.Kenali sistem komputer anda,sebab informasi tersebut diperlukan disaat service
            A.Lakukan inventaris komputer        
            B.Cek peralatan dan aplikasi yang digunakan
            C.Gunakan tool untuk mengumpulkan informasi-informasi tersebut.
2.BackUp data dengan cara
            A.BackUp system dan aplikasi (SYSTEM RESTORE)
            B.Penyalinan data secara berkala
            C.Gunakan tools khusus (NORTON GOST,DRIVE IMAGE)
3.Shutdown sesuai dengan prosedure àjika tidak à Hardisk
4.Bersihkan komponen komputer dari debu secara berkala
5.Hindari debu dengan menutupi PC dengan cover khusus.
6.Ventilasi yang cukup untuk meletakan komputer.
7.Jangan meletakkan speaker aktive dekat dengan monitor.
8.pasang kabel ground.
9.Uninstal/buang program yang tidak berguna.
10.Bersihkan recycle bin.
11.Tutup/close program yang tidak digunakan.
12.Aktivkan screensaver.
13.Instal antivirus dan update secara berkala.
14.Defrag hardisk secara berkala.Defrag adalah proses pengaturan file pada hardisk .

15.Jika sering instal-uninstal,selalu bersihkan system registry.

Silahkan dicoba kawan..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Our Blogger Templates

Jumlah Pengunjung

Rabu, 02 April 2014

TIPS MERAWAT DAN MENGOPTIMASI KERJA KOMPUTER

TIPS MERAWAT DAN MENGOPTIMASI KERJA KOMPUTER

Tahapan tips merawat dan mengoptimasi PS dapat dilakukan sebagai berikut :

1.Kenali sistem komputer anda,sebab informasi tersebut diperlukan disaat service
            A.Lakukan inventaris komputer        
            B.Cek peralatan dan aplikasi yang digunakan
            C.Gunakan tool untuk mengumpulkan informasi-informasi tersebut.
2.BackUp data dengan cara
            A.BackUp system dan aplikasi (SYSTEM RESTORE)
            B.Penyalinan data secara berkala
            C.Gunakan tools khusus (NORTON GOST,DRIVE IMAGE)
3.Shutdown sesuai dengan prosedure àjika tidak à Hardisk
4.Bersihkan komponen komputer dari debu secara berkala
5.Hindari debu dengan menutupi PC dengan cover khusus.
6.Ventilasi yang cukup untuk meletakan komputer.
7.Jangan meletakkan speaker aktive dekat dengan monitor.
8.pasang kabel ground.
9.Uninstal/buang program yang tidak berguna.
10.Bersihkan recycle bin.
11.Tutup/close program yang tidak digunakan.
12.Aktivkan screensaver.
13.Instal antivirus dan update secara berkala.
14.Defrag hardisk secara berkala.Defrag adalah proses pengaturan file pada hardisk .

15.Jika sering instal-uninstal,selalu bersihkan system registry.

Silahkan dicoba kawan..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Blogroll

Rainbow Pinwheel Pointer

Subscribe to our feed

Pages

Translate

Seguidores

Search